Benar kamu bilang, bahwa segala sesuatu itu ada waktunya, telah tergariskan jelas oleh-Nya, hanya kita tak akan pernah mampu menebak dan menyibak rahasia dari-Nya.
Benar kamu bilang, jika kita harus berusaha keras untuk membahagiakan orang-orang sekeliling kita, orang-orang terdekat kita, orang-orang yang menyayangi kita, keluarga kita.
Benar kamu bilang, jika ingin hidup bahagia, maka bahagiakan orang lain terlebih dahulu...
*Hikmah
